UNDANGAN PERNIKAHAN

Putra & Syafa

MINGGU, 03 APRIL 2022

Dengan memohon Rahmat dan Ridho Allah SWT
yang telah menciptakan Makhluk-Nya
secara berpasang-pasangan, kami bermaksud
menyelenggarakan pernikahan kami

Putra Dwi Airlangga

Putra Kedua dari :
Bapak Airlangga dan Ibu Astari

Syafa Aulia Putri

Putri Pertama dari :
Bapak Paulan dan Ibu Wina

Perjalanan Cinta Kami

AWAL BERTEMU

Pertemuan pertama pada tahun 2015 awal,
ketika itu kami berada di suatu tempat kerja yang sama.

MEMBANGUN KOMITMEN

Setelah akrab dan sering bertemu, akhirnya
kami membangun komitmen hubungan di bulan September 2017.

LAMARAN

Di bulan agustus 2022 adalah momen dimana keluarga besar kami di pertemukan dalam acara silaturahim dan lamaran

MENUJU HARI H

Dengan izin Allah SWT ridho dan restu dari kedua orang tua.
Kami akan melangsungkan akad nikah dan resepsi
di tanggal 11 September 2022.

COUNTING DOWN

Hari
Jam
Menit
Detik

Akad Nikah

Rangkaian acara akan dilaksanakan pada :

minggu,
03 april 2022

09.00 WIB
s/d SELESAI

Bertempat di :
MASJID AT-TAQWA MAN 2 KOTA KEDIRI

Resepsi Pernikahan

Rangkaian acara akan dilaksanakan pada :

minggu,
03 april 2022

13.00 WIB
s/d 16.00 WIB

Bertempat di :
TIRTAYASA PARK VENUE KEDIRI

Gallery

Konfirmasi Kehadiran

Silahkan Mengisi Konfirmasi Kehadiran Tamu Undangan

Wedding Gift

Dan jika memberi adalah ungkapan
tanda kasih Anda, Anda dapat memberi
kado secara cashless dengan mengirim
amplop digital secara transfer pada
akun yang tertera di bawah ini :

5655 866 626

a.n Putra Dwi Airlangga

5655 866 636

a.n Syafa Aulia Putri

Ucapan dan Doa

Ucapan selamat dan kebahagiaan bisa
dari mana saja. Tanpa jabatan-jabatan
tangan atau pelukan-pelukan hangat,
masih ada simpul-simpul senyum dan
doa-doa baik yang kami harapkan.

TEMA011-PENUTUP
Tes
Tes
TEMA011-PENUTUP
Tes
Tes
TEMA011-PENUTUP
Tes
Tes
TEMA011-PENUTUP
Tes
Tes
TEMA011-PENUTUP
Maha
Selamat atas pernikahannya 😍

Protokol Kesehatan

Dikarenakan masih dalam masa
pandemi Covid-19, dan demi mematuhi
protokol kesehatan ditatanan hidup
baru, dan demi kenyamanan bersama,
kami mewajibkan tamu undangan
yang hadir untuk menerapkan
protokol kesehatan yang telah
ditentukan sepanjang acara.

MENJAGA
JARAK

MEMAKAI
MASKER

MENCUCI
TANGAN

Suatu kebahagiaan tersendiri bagi kami
apabila Bapak, Ibu, Saudara/i sekalian
berkenan hadir dan memberikan doa restu
untuk pernikahan kami supaya menjadi
pernikahan yang Sakinah, Mawaddah, Warahmah

Putra & Syafa

BESERTA KELUARGA BESAR

- Undangan Pernikahan Digital -
Created by MAHABBAH

TEMA011-COVER2
Putra & Syafa
Kepada Yth. Bapak/Ibu/Saudara/i
Tamu Undangan
Tanpa mengurangi rasa hormat, kami mengundang Anda untuk hadir di acara pernikahan kami.
error: Content is protected !!