UNDANGAN PERNIKAHAN

Parlin & Santa

Sabtu, 27 Januari 2024

Tuhan membuat segala sesuatu
indah pada waktu-Nya.
Indah ketika Ia mempertemukan kami.
Indah Ketika Ia menumbuhkan
kasih di antara kami.
Dan indah ketika Ia mempersatukan kami
dalam sebuah ikatan Pernikahan Kudus

Tanpa mengurangi rasa hormat kami
mengundang Bapak/Ibu/Saudara/i untuk
menghadiri acara Pernikahan kami :

Parlindungan Tambunan

Putra dari :
Bapak Payaman Tambunan (Alm)
&
Ibu Mahille Siagian

Santa Simanjuntak

Putri dari :
Bapak Halomoan Simanjuntak
&
Ibu Alwine Hutabarat (Alm)

"Maka hendaklah sekarang ini kelebihan kamu
mencukupkan kekurangan mereka,
agar kelebihan mereka kemudian
mencukupkan kekurangan kamu,
supaya ada keseimbangan"

(2 Korintus, 8 : 14)

COUNTING DOWN

Hari
Jam
Menit
Detik

Pemberkatan

Rangkaian acara akan dilaksanakan pada :

Sabtu,
27 Jan 2024

09.00 WIB
s/d SELESAI

Bertempat di :
KOMPLEK SMA NEGERI HABINSARAN
Kelurahan Parsoburan Tengah,
Kec. Habinsaran, Kab. Toba, Sumut

Resepsi Pernikahan

Rangkaian acara akan dilaksanakan pada :

Sabtu,
27 Jan 2024

13.00 WIB
s/d SELESAI

Bertempat di :
KOMPLEK SMA NEGERI HABINSARAN
Kelurahan Parsoburan Tengah,
Kec. Habinsaran, Kab. Toba, Sumut

Filter Instagram

Abadikan momen bahagia Anda di acara
pernikahan kami menggunakan filter
instagram dengan klik tombol di bawah ini

Wedding Gift

Bila Anda belum dapat menghadiri
pernikahan kami dan ingin memberikan
tanda kasih, maka Anda dapat mengirimkan
hadiah secara virtual melalui tombol di bawah ini :

0527 176 238

a/n Santa Simanjuntak

7172 0100 0495 532

a/n Parlindungan Tambunan

Salin No. Rekening

Pengiriman Kado

Jalan Patuan Nagari No. 68,
Porsea, Kec. Porsea,
Kab.Toba, Sumut

Salin Alamat

Ucapan dan Doa

Ucapan selamat dan kebahagiaan bisa
dari mana saja. Tanpa jabatan-jabatan
tangan atau pelukan-pelukan hangat,
masih ada simpul-simpul senyum dan
doa-doa baik yang kami harapkan.

putih
Nova Evita Sembiring & Arizona Adrianus Pinem
Selamat ya Sahabat ku yg Cantik dan baik hati πŸ₯°πŸ‘«πŸ₯° Semoga, Sehat, Bahagia selalu, Sukses Karir dan Lancar Rezeki πŸ™πŸ˜‡AMINπŸ˜‡πŸ™
putih
Rida & Bruce
Happy wedding buat Santa & Parlin, maaf tidak bisa menghadiri pernikahanmu hari ini. Biarlah Tuhan yg memimpin langkah2 kalian ber-2 di dalam menempuh hidup yg baru ini. Big hug πŸ€—dari jauh. God bless youπŸ™
putih
Erni( mamanya andrew)
Slmt berbahagia y k smg di berkati Tuhan Yesus sampai selesai acara pernikahannya bsk dan smg dib kesehatan dan cpt mendptkan keturunan sesuai kehendak dan rencana Tuhan
putih
Reni s m siahaan
Selamat ya sobatku nggak nyangka sai rokkapmu ma ibana sahat saur Matua ate dongan,Tuhan berkati pernikahanmu dan bahagia selalu sobatkuπŸ’ž
putih
Martha Theresia Sianipar
Selmat ya dek, semua itu indah pada waktunya. Semoga cepat dapat momongan dek. Sem9ga langgeng sampai kakek nenek ya dek
putih
Arigato Simanjuntak
Selamat berbahagia, langgeng saur matua di berikan tuhan Yesus Kristus memberkati cepat dapat momongan
putih
Arigato Simanjuntak
Selamat berbahagia buat itoku, langgeng saur matua, semoga cepat dapat momongan di berikan tuhan Yesus,
putih
Emma Pasaribu
Selamat ya dek, lancar2 sampai hari H. Semoga menjadi keluarga yang berbahagia & diberkati Tuhan
putih
Hernawati Nainggolan, SMA N 1 Pintu Pohan Meranti
Selamat y Bu... Semoga rangkai acara demi acara sampai hari H berjalan dengan baik, semoga bahagia menyertai keluarga baru ibu sampai kakek nenek...
putih
resita lubis
selamat ya dek dan buat ito..Tuhan Itu Maha Kuasa dan sangat baik.tak bisa terselami jalan jalannya buat setiap anak anakNya.maka bersyukurlah dan tetap mengandalkan Dia.selamat berbahagia
putih
toman
selamat bapauda
putih
Kristina Manalu
Selamat ya kakakku sayang😍 senang dengar kabar bahagia ini, semoga jadi keluarga yg bahagia dan langgeng sampai kakek nenek..semoga segala acara berjalan dgn lancar.amin
putih
Erda Heriana
Selamat ya ces. Menjadi keluarga yang diberkati oleh Tuhan
putih
Sondang Elfrida Hutapea
Selamat dan Berbahagia ia kk πŸ™‚ πŸ™‚
putih
Rona Precelia Hutabarat
Aku mengucap syukur untuk kasih dan kebaikan Tuhan buat kakak dan abang. Selamat yah kakak abang, selamat membangun rumah tangga. Tuhan memberkati rumah tangga kakak abang πŸ’š Tuhan menumbuhkan kasih dan kakak abang tetap setia sama Tuhan πŸ’š God loves both of you πŸ’š
putih
Lely
Alhamdulillah... Akhirnya. Semoga langgeng sampai maut memisahkan
putih
NURHAFNI MANIK
Selamat kk cantik.. Anggi mu ma au.. Tambunan do tong na dijbauon.. hehe Langgeng hingga ke SyurgaNya.. segera dapat momongan.. Aamiin..
putih
Novra
Selamat ya kawan... Penggeng saur matua
putih
Wita Andriyani Nasution
Selamat bahagia ya pak,langgeng selalu
putih
Wisti Ningsih
Semoga menjadi keluarga bahagia langgeng sampai maut memisahkan Tuhan memberikan keberkahan selalu aamiin
putih
Juniati Sartika Sitorus
Mantap say, mulailah lembaran baru dgn penuh kebahagiaan πŸ₯°πŸ˜˜πŸ˜˜
putih
Jadi Pane, SPd, MM
Selamat dan Bahagia Adinda

Suatu kebahagiaan tersendiri bagi kami
apabila Bapak, Ibu, Saudara/i sekalian
berkenan hadir dan memberikan doa restu
untuk pernikahan kami supaya menjadi
pernikahan yang diberkati oleh
Tuhan yang Maha Esa.

Parlin & Santa

BESERTA KELUARGA BESAR

- Undangan Pernikahan Digital -
Created by MAHABBAH INVITATION

24JAN081-COVER
Parlin & Santa
Kepada Yth. Bapak/Ibu/Saudara/i
Tamu Undangan
Tanpa mengurangi rasa hormat, kami mengundang Anda untuk hadir di acara pernikahan kami.
error: Content is protected !!