Dengan memohon Rahmat dan Ridho
Allah SWT yang telah menciptakan
Makhluk-Nya secara
berpasang-pasangan,
kami bermaksud menyelenggarakan
acara pernikahan kami
Putra Kedua dari :
Bapak Adi Satriadi
&
Ibu Rita Hartati Toni Djafar
Putri Ketiga dari :
Bapak Aiptu Purn. Petrus Sumber
&
Ibu Nurmala Daud Uding
Abadikan momen bahagia Anda di acara
pernikahan kami menggunakan
filter
instagram dengan klik tombol di bawah ini :
Dan di antara tanda-tanda (kebesaran)-Nya
ialah Dia menciptakan pasangan-pasangan
untukmu dari jenismu sendiri, agar kamu
cenderung dan merasa nyaman kepadanya,
dan Dia menjadikan di antaramu rasa
kasih dan sayang. Sungguh, pada yang
demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda
(kebesaran Allah) bagi kaum yang berpikir.
(QS. Ar-Rum : 21)
Silahkan Mengisi Form
Konfirmasi Kehadiran Tamu Undangan
Berikan ucapan & Do'a restu
untuk kedua mempelai
- Undangan Pernikahan Digital -
Created by MAHABBAH INVITATION