Putra Pertama dari Empat Bersaudara :
Bapak Mohamad Nur & Ibu Gusnia Kartika
Putri Kedua dari Dua Bersaudara :
Bapak Arya Bimo & Ibu Heni Daryani
Tidak ada yang kebetulan di dunia ini, kita tidak
bisa memilih kepada siapa kita akan jatuh cinta.
Kami di perkenalkan oleh teman kami pada Januari
2024 lalu, tidak akan pernah menyangka bahwa
perkenalan itu membawa kami pada suatu ikatan
cinta yang suci pada hari ini.
Dengan seiringnya berjalan waktu,
kami berdua memutuskan untuk lamaran
pada tanggal 25 Mei 2024 dan berkomitmen
melangsungkan pernikahan pada tanggal
07 Juli 2024 dalam menyempurnakan
pernikahan sebagai bentuk ibadah
dalam Islam.
a.n Ahmad Yani
a.n Siti Anisha